Skip to main content
Goomell

follow us

Cara Cek Resi Adam Cargo Dengan Mudah

Disetiap melakukan pengirimann barang pasti hal yang penting untuk diketahui adalah bagaimana cara melakukan Tracking / Pengecekan status pengiriman barang. Karena setiap jasa pengiriman barang pasti memberikan Estimasi pengiriman, Dan pada saat barang yang dikirim sudah melewati estimasi waktu yang ditentukan tentu sebagai pemilik barang akan membutuhkan status Posisi barang kirimannya sudah ada dimana. Meskipun bukan masalah estimasi, Tracking AWB / cek resi untuk memantau status pengiriman pasti sangatlah penting.


Pada salah satunya adalah jasa pengiriman barang / ekspedisi Adam Cargo PT ADAM JAYA SAKTI. Mungkin bagi anda yang belum tahu tentang bagaimana cara cek resi Adam Cargo silahkan baca artikel ini sampai Anda memahami dan menemukan solusi yang anda cari. Adam cargo menerima jasa pengiriman barang ke seluruh indnesia Kecuali papua dan lampung, Layanan yang di berikan juga sangat bagus. Tapi kendala dari Ekspedisi adam cargo ini memang belum memiliki system Tracking Online. Jadi bagaiman cara Cek Resi Adam Cargo?

Menurut pengalaman saya, Untuk melakukan Tracking / Cek Resi adam cargo harus secara manual, Manual dalam arti anda bisa langsung menghubungi CS adam cargo via Telpon, Email, Atau Anda bisa langsung mendatangi alamat kantor Adam Cargo Berikut ini:

  • Nama   : PT ADAM JAYA SAKTI
  • Alamat : Jl. Mangga Besar ll RT.6/RW.2, Kec. Taman Sari, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta
  • Telpon  : (021) 62202474
  • Email    : _

Jika ingin datang ke alamat kantor, silahhkan datang di hari dan jam kerja. Berikut jadwal jam buka Adam cargo :

Senin    : 08.00-20.00
Selasa   : 08.00-20.00
Rabu     : 08.00-20.00
Kamis   : 08.00-20.00
Jumat   : 08.00-20.00
Sabtu    : 08.00-19.00
Minggu: Tutup

Begitupun untuk melakukan Cek Tarif / ongkir Adam Jaya Sakti Cargo, Caranya juga sama anda bisa menghubungi kontak Adam Cargo di atas untuk menanyakan tarif ongkos kirim dengan berbagai kota tujuan seperti palangkaraya, balikpapan, banjarmasin, pontianak, samarinda, Batam, Kendari atau tujuan kota-kota yang lain. Tarif pengiriman barang adam cargo sendiri bervariasi, bergantung pada layanan yang akan anda gunakan misalnya Udara, Darat ataupun Laut.

.

Demikian tadi ulasan tentang Cara Cek Resi Adam Cargo, Semoga bisa membantu dan bermanfaat.


Artikel Terkait

You Might Also Like:

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar